Perancangan Komik Digital mengenai Dampak Belajar Online Selama Pandemi terhadap Mahasiswa

Authors

  • Ananda Hasna Azzahra Institut Kesenian Jakarta

DOI:

https://doi.org/10.52969/semnasikj.v1i1.6

Keywords:

Covid-19, digital, ilustrasi, komik, mahasiswa

Abstract

Selama pandemi Covid-19 terjadi pembatasan kegiatan masyarakat di luar rumah seperti ke kantor, rumah ibadah sampai ke sekolah. Kegiatan yang semula dilakukan dengan tatap muka kemudian berganti menjadi tatap layar. Perancangan komik ini menyoroti pengalaman mahasiswa selama belajar dari rumah (online) dan mungkin bisa menjadi sebuah cerita. Proses pembentukan komik ini bisa berdasarkan cerita pengalaman yang kemungkinan akan digambarkan secara digital. Kemungkinan menggunakan kualitatif dengan cara mencari informasi, menyelidiki dan menggambarkan tentang bisa dari pengalaman sendiri maupun mahasiswa lain. Tahap selanjutnya akan dilanjutkan dengan penyusunan menjadi sebuah komik digital.

References

Downloads

Published

2022-08-30

How to Cite

Azzahra, A. H. (2022). Perancangan Komik Digital mengenai Dampak Belajar Online Selama Pandemi terhadap Mahasiswa. Seminar Nasional Institut Kesenian Jakarta (IKJ), 1(1). https://doi.org/10.52969/semnasikj.v1i1.6